Soal Test TOEFL Online Interaktif Listening, Reading & Structure

Mengikuti test TOEFL online adalah salah satu persiapan yang memang harus dilakukan ketika Anda ingin menguji kemampuan Anda terhadap penguasaan bahasa Inggris yang Anda miliki sebelum mengikuti test Toefl yang sesungguhnya. Test toefl merupakan tes yang memiliki standar internasional yang digunakan sebagai pengukur kemampuan bahasa Inggris yang dimiliki oleh seseorang. Ketika kemampuan bahasa Inggris yang dimiliki oleh seseorang tersebut telah memenuhi syarat, maka akan lebih mudah baginya untuk mendapatkan pekerjaan di luar negeri atau melanjutkan pendidikan mereka ke jenjang yang lebih tinggi dan tentu saja di luar negeri yang mensyaratkan TOEFL sebagai syarat terpenting. Selain itu, TOEFL juga bisa digunakan untuk melamar pekerjaan di perusahaan bonafit yang mengedepankan kualitas skill berbahasa Inggris dari karyawannya. Sehingga Anda tidak akan tergerus oleh gencarnya persaingan global yang semakin menyudutkan para pemain lokal yang hanya memiliki kemampuan bekerja tanpa nilai plus. Maka dari itu test TOEFL online sangat penting sekali untuk dilakukan sebagai bahan latihan sejauh mana kemajuan Anda terhadap pembelajaran bahasa Inggris yang Anda persiapkan selama ini.

Tips Sebelum Test TOEFL Online Berlangsung

Perlu diketahui sebelumnya bahwa baik test toefl yang sesungguhnya dengan test TOEFL online, mereka memiliki struktur soal yang sama. Yaitu terdiri dari tiga sesi pertanyaan, yang masing-masing sesinya memiliki batasan waktunya sendiri. Berikut ini tips yang bisa Anda gunakan untuk menghadapi test toefl dengan mudah dan lancar dengan simulasi test toefl online :

  1. Pertama sesi listening, dalam sesi pertama ini akan terbagi menjadi beberapa part. Yang mana masing-masing bagian memiliki jenis percakapannya sendiri, kemudian Anda diperintahkan untuk mendengarkan dengan seksama sehingga bisa menjawab setiap butir pertanyaan yang diberikan. Dalam menjawabnya pun diperlukan strategi yang bisa membantu Anda menyelesaikan semua soal dengan mudah. Pahami pokok bahasan percakapan dan pastikan Anda menjawab dengan benar soal nomor satu dari sesi listening. Kalau perlu catatlah hal-hal yang dianggap penting. Atau Anda bisa memahami terlebih dahulu maksud dari tiap butir soal yang bersangkutan.
  2. Sesi reading, dalam sesi ini sangat diharuskan untuk Anda memahami terlebih dahulu topik apa yang ada pada bacaan test TOEFL online. Biasanya topik yang akan dibahas berkaitan dengan masalah akademik, yaitu seputar geografi, sejarah, fisika, biologi, ekonomi, ilmu sosial, politik, dan bahasan lainnya. Jangan panik ketika bahasan tersebut bukan disiplin ilmu yang Anda kuasai. Cukup mengetahui main topik yang biasanya ada di awal paragraf, dan pastikan jika Anda tidak terlalu lama membaca teks.
  3. Sesi structure and written expression, untuk bisa menjawab pertanyaan dalam sesi ini. Ada baiknya jika Anda memiliki bekal pemahaman atas materi tentang structure Anda written expression. Maka bisa dipastikan Anda bisa mengerjakan soal-soal yang ada. Kerjakanlah soal structure terlebih dahulu, barulah dilanjutkan dengan soal written expression. Jangan pernah sekali-kali menyingkirkan jawaban yang Anda anggap salah tanpa memperhatikan terlebih dahulu kalimat yang dijadikan soal. Karena Anda bisa saja Anda terjebak, dikarenakan setiap kalimat memiliki strukturnya sendiri-sendiri.

Persiapkan dengan matang pemahaman TOEFL yang Anda miliki, pastikan latihan Anda melalui test TOEFL online ini membantu meningkatkan kemampuan bahasa Inggris Anda. Sehingga ketika waktunya tiba Anda bisa menjawab dengan baik soal dari test toefl yang sesungguhnya.

Listening Comprehension

Listening Comprehension

Reading Comprehension

Reading Comprehension Section

Structure and Written

Structure Test

96 thoughts on “Soal Test TOEFL Online Interaktif Listening, Reading & Structure”

  1. Saya pegaawa suwasta umur 50 tahun.
    untuk bekal setelah pensiun saya ingin mengambl S2, agar kelak saat pensiun saya bisa mengabdikan llmu bagi sesama dan kemajuan bangsa, untuk mengambil s2 diperlukan TOFEL,
    dimana dan berapa biaya untuk mendapatkan tofel

    Reply
    • coba mas pudjo datang ke pusat bahasa ITB , disana bisa tanya-tanya seputar bahasa,.. untuk toefl sendiri ada yang ber-genre TOEFL ITP, TOEFL ELPT ITB, IELTS, apabila mas ngambil TOEFL ELPT ITB itu ujiannya setiap hari jumat pkl.13.30 s.d 15.45 dengan biaya Rp.75.000,- untuk sekali tes. Terima Kasih.

      Reply
  2. saya mau ikut tes Toefl ITP, tpi di Tempat sya tidak ada, ada tes Toefl Online nga, soalnya sya butu bangat sertifikat untuk lanjut S2…mohon bantuanya…

    Reply
  3. sangaat membantu, menegrjakan test dengan deadline waktu seperti sedang tes beneran dan dapat mengetahui kesalahan. terimakasih

    Reply
  4. I came here many times not only for doing a test but also to analyze what made the answer correct and the others are incorrect, thanks for the website.

    Reply
    • That’s what should we do on toefl test guys, not only to find out the correct answers but also to know how to solve the questions

      Reply
  5. Listening Comprehension
    Results
    19 of 50 questions answered correctly
    Your time: 00:38:58
    You have reached 19 of 50 points, (38%)

    Structure and Written
    Results
    15 of 40 questions answered correctly
    Your time: 00:30:15
    You have reached 15 of 40 points, (37.5%)

    its no bad,, i’ll try again

    Reply
  6. 19 of 50 questions answered correctly
    Your time: 00:38:58
    You have reached 19 of 50 points, (38%)

    15 of 40 questions answered correctly
    Your time: 00:30:15
    You have reached 15 of 40 points, (37.5%)

    its no bad,, i’ll try again

    Reply
  7. 34 of 50 questions answered correctly

    Your time: 00:16:47

    You have reached 34 of 50 points, (68%)

    Categories

    Main Idea60%
    Refer Interfences100%
    Vocabulary67.44%

    Reply
  8. 29 of 40 questions answered correctly

    Your time: 00:32:53

    You have reached 29 of 40 points, (72.5%),

    however thank you,…..

    Reply
  9. Lumayannn.. 🙂
    Listening Comprehension
    Results
    32 of 50 questions answered correctly
    Your time: 00:40:32
    You have reached 32 of 50 points, (64%)

    Reading Comprehension
    Results
    38 of 50 questions answered correctly
    Your time: 01:39:18
    You have reached 38 of 50 points, (76%)

    Main Idea60%
    Refer Interfences100%
    Vocabulary76.74%

    Reply
  10. 31 of 50 questions answered correctly

    Your time: 00:35:30

    You have reached 31 of 50 points, (62%)

    ====================================================================
    emang klo sesi listening kudu fokus total biar… 😀
    smoga nextime bisa lebih meningkat..

    Reply
  11. Sebenarnya website ini sangat membantu, dan saya sangat berterimakasih atas kerja keras admin dalam memposting latihan toefl ini. Tapi saya punya kelluhan nih min. Di listening section, dari nomor 39 sudah tidak ada audio percakapannya sehingga ga tau mau jawab apa. soalnya ga ada sih.adanya cuman audio petunjuk soal. Tolong segera diperbaharui. Terimakasih.

    Reply
  12. this is such a good website, very helpfull for testing how far we know about TOEFL, and test our self. thankyouuuu

    Reply
  13. Listening : 21 of 50 (42%)
    Reading : 22 of 50 (44%)
    structure and writing : 18 of 40 (48%)

    harus banyak latihan nih…

    Reply
  14. ada beberapa soal listening yg tidak bisa diputar, mohon diperbaiki 🙂 agar saya tau nilai saya dari 50 soal itu.. makasih

    Reply
  15. kenapa sya tdk menemukan audio conversation untuk soal nomor 40-46 ya??? dimana ya? akhirnya jawaban sya ngawur wong gak tahu conversationnya…

    Reply
  16. Listening Comprehension
    Results
    38 of 50 questions answered correctly

    Your time: 00:26:27

    You have reached 38 of 50 points, (76%)

    Reading Comprehension
    Results
    41 of 50 questions answered correctly

    Your time: 00:28:24

    You have reached 41 of 50 points, (82%)

    Categories
    Main Idea80%
    Refer Interfences100%
    Vocabulary81.4%

    Structure and Written
    Results
    28 of 40 questions answered correctly

    Your time: 00:18:40

    You have reached 28 of 40 points, (70%)

    Reply
  17. Listening Question number 39 dan seterusnya perlu di koreksi soalnya.. karena ada yang tidak memberikan cerita malah langsung dikasih pertanyaan.. jadinya mustahil untuk bisa dijawab

    Reply
  18. 40 of 50 questions answered correctly

    Your time: 00:25:12

    You have reached 40 of 50 points, (80%)
    Categories

    Main Idea 60%
    Refer Interfences 100%
    Vocabulary 81.4%

    HA!!! YES!!!

    Okay, kid, no time for celebrating. And don’t get cocky!!

    Reply
  19. 92% listening (although there are no dialogue in the number of question 39-42–just guess; 52% structure & written expression, 62% reading—-so I know which area I should be improved.–Thanks

    Reply

Leave a Comment